
Selamat Datang di Member Area
Produk Digital Kami
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut lacus, auctor pretium ac ultrices.
Mengapa Asam Lambung Bisa Terjadi Pada Anda?
Naiknya Asam Lambung disebabkan tidak berfungsinya Lower Esophageal Sphincter (LES) yaitu lingkaran otot pada bagian bawah dari esophagus. Lower Esophageal Sphincter (LES) sendiri berfungsi sebagai pintu otomatis yang akan terbuka ketika makanan/minuman turun ke perut. Penyebab penyakit asam lambung ini biasanya terkait dengan:
- Faktor kelebihan berat badan.
- Terlalu banyak mengonsumsi makanan dengan kadar lemak tinggi.
- Terlalu banyak konsumsi kopi, cokelat, minuman keras, dan merokok.
- Keadaan hamil dengan cara perubahan hormon.
- Banyaknya pikiran atau stres pun bisa membuat LES menjadi tak bekerja dengan baik.
